Assalamualaikum
Pada kesempatan kali ini saya akan menjelaskan salah satu jurusan di UMM, yaitu Akuntansi. Akuntansi merupakan salah satu jurusan di UMM yang banyak peminatnya bagi para camaba yang dikarenakan prospek kerjanya yang cerah dan apalagi akreditasi yang dimiliki UMM untuk jurusan ini adalah A dan lulusannya tidak perlu lagi diragukan.
Akuntansi merupakan ilmu pengukuran, penjabaran, atau pemberian kepastian mengenai informasi yang akan membantu manajer, investor, otoritas pajak dan pembuat keputusan lain untuk membuat alokasi sumber daya keputusan di dalam perusahaan, organisasi, dan lembaga pemerintah. Sehingga seorang akuntan sangat diperlukan dalam dunia kerja karena setiap instansi pasti memiliki dana yang nantinya butuh penghitungan terutama oleh seorang akuntan.
Jaringan antar alumni yang kuat dan jelas membuat prospek kerja dimasa yang akan datang menjadi lebih cerah tentu hal ini bisa dilihat karna lulusan dari UMM yang sudah tidak perlu diragukan kembali.
Sekian penjelasan saya tentang akuntansi, semoga bermanfaat bagi para pembaca untuk itu saya mengucapkan terima kasih dan Wassalamualaikum.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar